7 mins read

8 Alternatif WhatsApp Plus Terbaik untuk Jangkau Pelanggan Lebih Luas

Tayang
Ditulis oleh:
8 Alternatif WhatsApp Plus Terbaik untuk Jangkau Pelanggan Lebih Luas
Mekari Qontak Highlights
  • WhatsApp Plus banyak digunakan karena kustomisasi, tetapi belum mendukung kebutuhan komunikasi bisnis yang scalable
  • Bisnis membutuhkan alternatif WhatsApp Plus dengan fitur resmi seperti automasi, multi-agent, dan integrasi CRM
  • Mekari Qontak menjadi alternatif WhatsApp Plus paling relevan untuk bisnis karena berbasis WhatsApp Business API resmi
  • WhatsApp MOD cocok hanya untuk penggunaan personal, bukan untuk komunikasi bisnis atau data sensitif
  • Alternatif WhatsApp Web dan ekstensi browser bisa jadi solusi ringan tanpa harus berpindah aplikasi

Sebagai salah satu aplikasi WhatsApp mod terbaik, WhatsApp Plus menawarkan sejumlah fitur tambahan di luar WhatsApp resmi sehingga banyak bisnis yang menggunakannya.

Mulai dari kustomisasi tampilan, pengaturan privasi lanjutan, hingga pengiriman file berukuran besar, merupakan sejumlah fitur unggulan yang dimiliki aplikasi modifikasi tersebut. 

Namun, seiring pertumbuhan bisnis, kebutuhan komunikasi tidak lagi hanya soal tampilan atau fitur tambahan semata. Bisnis mulai membutuhkan solusi yang mampu menjangkau pelanggan lebih luas yang tercakup di dalam satu sistem terpadu.

Lewat artikel ini. Mekari Qontak Blog akan membahas berbagai aplikasi alternatif WhatsApp Plus terbaik, mulai dari mod WhatsApp dengan fitur serupa hingga solusi resmi seperti Mekari Qontak yang lebih siap mendukung pertumbuhan bisnis.

Terbaik Karena
Solusi WhatsApp bisnis resmi
Best Deals
4.9/5
Ringkasan
Terbaik Karena
UI modern dan halus
4.4/5
Ringkasan
Terbaik Karena
Status panjang fleksibel
4.3/5
Ringkasan
Terbaik Karena
Fitur paling lengkap
4.2/5
Ringkasan
Terbaik Karena
Privasi dan automasi chat
4.2/5
Ringkasan
Terbaik Karena
Desain UI premium
3.5/5
Ringkasan
Terbaik Karena
Tampilan ala iOS
4/5
Ringkasan

Alasan Bisnis Harus Mencari Aplikasi Alternatif WhatsApp Plus Terbaik

Seiring meningkatnya volume pelanggan operasional yang tentu semakin kompleks, banyak bisnis mulai mencari aplikasi pengganti WhatsApp Plus yang lebih relevan. Berikut beberapa alasan utamanya:

1. Kebutuhan Fitur Advanced untuk Operasional Bisnis

Pada dasarnya, WhatsApp Plus dirancang hanya untuk penggunaan personal. Bisnis membutuhkan fitur yang jauh lebih canggih seperti integrasi CRM, automasi percakapan yang cerdas, hingga pengelolaan banyak admin (multi-agent). 

Baca juga: Cara Otomatiskan Operasional Bisnis untuk Meningkatkan Pelanggan

2. Skalabilitas untuk Pertumbuhan Bisnis

Saat bisnis berkembang dari UMKM ke skala menengah atau enterprise, aplikasi WhatsApp harus mampu menangani volume pesan yang besar dan tim yang lebih banyak. 

Umumnya, aplikasi alternatif WhatsApp Plus terbaik menawarkan arsitektur yang lebih scalable, sehingga komunikasi tetap efisien tanpa hambatan.

3. Kebutuhan Integrasi dengan Tools Bisnis Lain

Bisnis modern tidak berdiri sendiri. Dibutuhkan integrasi dengan tools lain seperti CRM, marketing automation, ERP (Enterpirse Resource Planning), hingga helpdesk. 

Aplikasi alternatif WhatsApp mod yang ideal untuk bisnis biasanya sudah mendukung integrasi sistem agar data pelanggan tidak terpisah-pisah.

4. Fitur Tambahan yang Tidak Dimiliki WhatsApp Plus

Beberapa aplikasi alternatif WhatsApp Plus lain menawarkan fitur spesifik yang tidak tersedia di WhatsApp Plus. 

Contohnya, MBWhatsApp yang menghadirkan tampilan menyerupai WhatsApp iOS, atau solusi resmi seperti Mekari Qontak yang menyediakan WhatsApp Business API untuk broadcast, chatbot, dan automasi berbasis bisnis.


Rekomendasi Alternatif WhatsApp Plus Terbaik untuk Pertumbuhan Bisnis

Berikut beberapa alternatif WhatsApp Plus terbaik yang banyak digunakan, mulai dari solusi resmi untuk bisnis hingga WhatsApp MOD dengan fitur tambahan. Masing-masing memiliki karakteristik berbeda sesuai kebutuhan pengguna dan skala bisnis.

1. Mekari Qontak

Mekari Qontak-alternatif whatsapp plus terbaik
Sumber: Mekari Qontak

Mekari Qontak merupakan alternatif WhatsApp Plus resmi yang dirancang khusus untuk kebutuhan komunikasi bisnis profesional. 

Sebagai partner resmi WhatsApp Business API di Indonesia, Mekari Qontak menyediakan solusi legal, aman, dan scalable untuk UMKM hingga enterprise dengan dukungan CRM dan automasi bisnis terintegrasi.

Harga Mekari Qontak: Untuk menggunakan aplikasi Mekari Qontak, Anda dapat mengetahuinya dengan klik di sini.

Fitur Unggulan Mekari Qontak:

  • WhatsApp Business API resmi
  • Omnichannel dashboard
  • Integrasi CRM
  • Pesan blast massal automasi workflow
  • Chatbot ai
  • Automasi kampanye & pemasaran
  • Akses multi-agent
Kelebihan
  • Solusi resmi dan legal dari Meta
  • Mendukung tim besar dan automasi bisnis
  • Terintegrasi dengan ekosistem Mekari
  • Dashboard analitik performa untuk monitoring real-time
  • Chatbot & automasi untuk efisiensi komunikasi bisnis
  • Fitur pesan blast dan manajemen template pesan
Kekurangan
  • Karena berbasis cloud, Mekari Qontak harus bergantung dengan koneksi internet
Mengapa Memilih Mekari Qontak?
Mekari Qontak ideal untuk bisnis yang membutuhkan komunikasi WhatsApp resmi, aman, dan siap tumbuh.

2. WhatsApp GB (WA GB)

WhatsApp GB adalah salah satu WhatsApp Mod paling populer yang menawarkan fitur tambahan di atas WhatsApp resmi, seperti ghost mode, penjadwalan pesan, dan pengaturan privasi lanjutan. 

Aplikasi ini banyak dipilih pengguna yang ingin fleksibilitas dan kontrol lebih dalam komunikasi sehari-hari.

Fitur Unggulan WhatsApp GB:

  • Ghost Mode
  • Message Scheduling
  • Auto Reply
  • Theme Manager
  • Mass Messaging
Kelebihan
  • Fitur tambahan sangat banyak
  • Mendukung pesan massal
  • Kustomisasi tampilan luas
Kekurangan
  • Bukan solusi resmi untuk bisnis
  • Tidak dirancang untuk kolaborasi tim
Mengapa Memilih WhatsApp GB?
WhatsApp GB cocok untuk pengguna yang ingin fitur WhatsApp lebih lengkap dari versi standar.
Baca juga: Aplikasi Alternatif WhatsApp GB Terbaik Populer untuk Bisnis

3. FM WhatsApp

FM WhatsApp merupakan WhatsApp Mod yang menonjolkan privasi, keamanan chat, dan fleksibilitas kustomisasi. 

Aplikasi ini menyediakan fitur seperti auto reply, penjadwalan pesan, bulk messaging, hingga penguncian aplikasi, sehingga populer di kalangan pengguna intensif.

Fitur Unggulan FM WhatsApp:

  • Bulk Messaging
  • Auto Reply
  • Message Scheduler
  • App Lock
  • Privacy Controls
Kelebihan
  • Pengaturan privasi sangat detail
  • Mendukung penjadwalan dan balasan otomatis
  • Kustomisasi UI fleksibel
Kekurangan
  • Tidak mendukung integrasi bisnis
  • Kurang cocok untuk skala tim besar
Mengapa Memilih FM WhatsApp?
FM WhatsApp tepat untuk pengguna yang memprioritaskan privasi dan kontrol pesan.

4. OGWhatsApp

OGWhatsApp dikenal luas karena kemampuannya menjalankan dua akun WhatsApp dalam satu perangkat. Selain itu, aplikasi ini menawarkan fitur tambahan seperti pengiriman file besar, preview media, dan backup data.

Fitur unggulan OGWhatsApp:

  • Dual Account Support
  • Large File Sharing
  • Media Preview
  • Chat Lock
  • Backup & Restore
Kelebihan
  • Bisa menggunakan dua akun sekaligus
  • Preview media sebelum unduh
  • Mendukung berbagai format file
Kekurangan
  • Tidak fokus pada kebutuhan bisnis
  • Tidak memiliki fitur automasi profesional
Mengapa Memilih OGWhatsApp?
OGWhatsApp cocok untuk pengguna dengan kebutuhan dua akun dalam satu perangkat.

5. YoWhatsApp (YOWA)

YoWhatsApp adalah WhatsApp MOD yang menawarkan fungsi privasi lanjutan dan kustomisasi interface yang lebih modern. 

Aplikasi ini sering digunakan sebagai alternatif WhatsApp Plus oleh pengguna yang menginginkan tampilan lebih halus dan performa lebih cepat.

Fitur unggulan YoWhatsApp:

  • Advanced Privacy Settings
  • Custom Fonts
  • Large File Sending
  • UI Customization
  • App Lock
Kelebihan
  • Tampilan lebih modern dan smooth
  • Privasi chat fleksibel
  • Mendukung file berukuran besar
Kekurangan
  • Tidak dirancang untuk operasional bisnis
  • Tidak mendukung workflow tim
Mengapa Memilih YoWhatsApp?
YoWhatsApp ideal bagi pengguna yang menginginkan WhatsApp dengan UI modern dan privasi tinggi.

6. KRWhatsApp

KRWhatsApp adalah WhatsApp Mod yang fokus pada pengelolaan privasi, status panjang, dan balasan otomatis. Aplikasi ini banyak digunakan oleh pengguna yang sering melakukan komunikasi broadcast atau status panjang.

Fitur unggulan KRWhatsApp:

  • Auto Reply
  • Long Status Support
  • Privacy Management
  • Theme Customization
  • Chat Lock
Kelebihan
  • Mendukung status panjang
  • Balasan otomatis tersedia
  • Kontrol privasi cukup lengkap
Kekurangan
  • Tidak mendukung sistem bisnis terintegrasi
  • Kurang optimal untuk tim besar
Mengapa Memilih KRWhatsApp?
KRWhatsApp cocok untuk pengguna yang sering mengelola status dan broadcast panjang.

7. WhatsApp Aero

WhatsApp Aero merupakan WhatsApp Mod yang dikenal karena desain UI modern dan ribuan tema. Aplikasi ini cocok untuk pengguna yang mengutamakan tampilan visual dan kustomisasi mendalam dibanding fungsi bisnis.

Fitur unggulan WhatsApp Aero:

  • Theme Store
  • Mass Messaging
  • Auto Reply
  • Dual Account
  • Privacy Controls
Kelebihan
  • UI modern dan estetis
  • Pilihan tema sangat banyak
  • Nyaman untuk penggunaan harian
Kekurangan
  • Tidak mendukung integrasi bisnis
  • Kurang relevan untuk skala tim
Mengapa Memilih WhatsApp Aero?
WhatsApp Aero ideal untuk pengguna yang mengutamakan estetika tampilan.
Baca juga: Aplikasi Alternatif WhatsApp Aero Terbaik untuk Optimalkan Komunikasi dengan Pelanggan

8. MBWhatsApp

MBWhatsApp adalah WhatsApp Mod yang menghadirkan tampilan Android mirip WhatsApp iOS, lengkap dengan opsi dua akun dan kustomisasi ekstrem. Aplikasi ini populer di kalangan pengguna yang ingin pengalaman visual ala iPhone.

Fitur unggulan MBWhatsApp:

  • iOS-Style Interface
  • Dual Account
  • Theme Store
  • Chat Lock
  • Large File Sharing
Kelebihan
  • Tampilan sangat mirip WhatsApp iOS
  • Kustomisasi visual ekstrem
  • Bisa digunakan bersamaan dengan WhatsApp resmi
Kekurangan
  • Tidak mendukung kebutuhan bisnis profesional
  • Fokus pada tampilan, bukan produktivitas
Mengapa Memilih MBWhatsApp?
MBWhatsApp cocok bagi pengguna yang ingin tampilan WhatsApp ala iPhone di Android.

Tabel Perbedaan Rekomendasi Aplikasi Alternatif WhatsApp Plus Terbaik

Berikut adalah tabel perbandingan yang menyajikan perbedaan fitur serta target skala bisnis dari tiap aplikasi:

Gunakan tombol panah kiri/kanan untuk menggulir secara horizontal.

Nama AplikasiFitur UtamaTarget Skala BisnisIndustri
Mekari QontakWhatsApp Business API resmi, Omnichannel dashboard, Integrasi CRM, Pesan blast massal, Automasi workflow, Chatbot AI, Multi-agentUMKM, bisnis kecil, menengah, hingga enterpriseRitel, E-commerce, Keuangan, Pendidikan, Properti, Layanan profesional
WhatsApp GBGhost mode, Message scheduling, Auto reply, Theme manager, Mass messagingPersonal, mikro bisnisOnline seller kecil, Freelancer, Usaha rumahan
FM WhatsAppBulk messaging, Auto reply, Message scheduler, App lock, Privacy controlsPersonal, mikro usahaOnline shop kecil, Kreator individu, Bisnis rumahan
OGWhatsAppDual account support, Large file sharing, Media preview, Chat lock, Backup & restorePersonal, usaha mikroFreelancer, Reseller, Bisnis rumahan
YoWhatsApp (YOWA)Advanced privacy settings, Custom fonts, Large file sending, UI customization, App lockPersonal, mikro bisnisFashion online, Beauty seller kecil, Kreator digital
KRWhatsAppAuto reply, Long status support, Privacy management, Theme customization, Chat lockPersonal, mikro usahaOnline seller kecil, Reseller, Komunitas
WhatsApp AeroTheme store, Mass messaging, Auto reply, Dual account, Privacy controlsPersonal, usaha mikroPersonal branding, Online shop kecil, Kreator konten
MBWhatsAppiOS-style interface, Dual account, Theme store, Chat lock, Large file sharingPersonal, mikro bisnisKreator digital, Personal brand, Online shop kecil

Tips Memilih Aplikasi Alternatif WhatsApp Plus Terbaik

Memilih alternatif WhatsApp Plus tidak bisa asal ikut tren. Terutama jika digunakan untuk kebutuhan bisnis, ada beberapa aspek penting yang perlu dipertimbangkan, berikut beberapa di antaranya:

1. Prioritaskan Keamanan dan Privasi

Pastikan aplikasi yang Anda pilih telah memiliki standar keamanan yang jelas, seperti perlindungan data pelanggan, enkripsi pesan, dan kontrol akses pengguna. 

Untuk Anda yang menggunakan aplikasi WhatsApp untuk bisnis, aspek ini sangat krusial karena menyangkut kepercayaan pelanggan dan kepatuhan regulasi.

2. Pastikan Legalitas dan Dukungan Resmi

Aplikasi alternatif WhatsApp Plus yang ideal untuk bisnis sebaiknya memiliki sertifikat resmi atau berbasis API resmi, sehingga aplikasi dapat digunakan secara berkelanjutan tanpa hambatan. 

Solusi aplikasi yang resmi juga biasanya memiliki dokumentasi dan ekosistem yang lebih matang.

3. Evaluasi Fitur yang Benar-Benar Dibutuhkan Bisnis

Karena tidak semua fitur relevan untuk bisnis, jadi Anda perlu berfokus pada fitur seperti pesan broadcast, multi-agent, automasi pesan, chatbot, dan manajemen percakapan yang dapat meningkatkan produktivitas tim.

4. Pertimbangkan Integrasi dengan Tools Lain

Alternatif WhatsApp Plus terbaik untuk bisnis idealnya bisa terintegrasi dengan CRM, sistem penjualan, atau tools marketing lain. Dengan integrasi ini, bisnis dapat mengelola data pelanggan secara terpusat dan lebih strategis.

5. Perhatikan Skalabilitas

Seiring pertumbuhan bisnis Anda, volume chat dan jumlah tim CS biasanya juga akan meningkat. Oleh karena itu, penting untuk memilih aplikasi yang fleksibel dan mampu mendukung pertumbuhan bisnis Anda tanpa perlu migrasi ke platform lain di kemudian hari.


Jangkau Pelanggan Lebih Banyak dengan Aplikasi Alternatif WhatsApp Plus dari Mekari Qontak

Pada akhirnya, tidak semua alternatif WhatsApp Plus dirancang untuk kebutuhan bisnis. Banyak aplikasi mod hanya unggul di sisi tampilan atau fitur personal, namun kurang mendukung produktivitas, kolaborasi tim, dan skalabilitas.

Mekari Qontak hadir sebagai alternatif WhatsApp Plus yang resmi, aman, dan paling relevan untuk bisnis. 

Dengan fitur WhatsApp Business API resmi dari Meta, integrasi CRM omnichannel, serta fitur automasi dan chatbot AI, Mekari Qontak membantu bisnis membangun komunikasi pelanggan yang profesional dan berkelanjutan.

Berbeda dengan aplikasi WhatsApp modifikasi yang berisiko, Mekari Qontak memberikan jaminan keamanan penuh melalui sertifikasi ISO/IEC 27001:2022. 

Standar internasional ini memastikan bahwa setiap data pelanggan dan transaksi bisnis Anda terlindungi, sehingga Anda dapat fokus pada pertumbuhan bisnis tanpa harus khawatir akan kebocoran data.

Jadi tunggu apa lagi? Segera tingkatkan layanan Anda dengan konsultasi gratis bersama tim ahli kami atau mulai langkah transformasi digital Anda dengan coba gratis Mekari Qontak sekarang juga!

CTA Banner alternatif whatsapp plus terbaik

Pertanyaan yang Sering Diajukan Tentang Aplikasi Alternatif WhatsApp Plus (FAQ)

Apa alternatif aplikasi WhatsApp Plus yang resmi dan anti blokir?

Apa alternatif aplikasi WhatsApp Plus yang resmi dan anti blokir?

Jika Anda mencari alternatif WhatsApp Plus yang resmi, aman, dan dapat digunakan jangka panjang, beberapa opsi berikut lebih direkomendasikan:

  • Mekari Qontak
    Solusi komunikasi bisnis berbasis WhatsApp Business API resmi dari Meta. Cocok untuk UMKM hingga enterprise karena mendukung multi-agent, broadcast terkontrol, chatbot AI, automasi workflow, serta integrasi CRM omnichannel.
  • Telegram
    Menyediakan bot automation, channel, grup besar, dan open API sehingga fleksibel untuk kebutuhan komunikasi komunitas atau bisnis non-WhatsApp.
  • Signal
    Fokus pada privasi dan keamanan dengan enkripsi end-to-end dan fitur disappearing messages, cocok untuk komunikasi internal yang sensitif.
  • LINE
    Memiliki LINE Official Account untuk bisnis dengan fitur broadcast, rich message, dan chatbot dasar.
  • Viber
    Menyediakan Viber Business Messages untuk komunikasi brand dan kampanye promosi ke pelanggan.

Untuk kebutuhan bisnis yang tetap ingin memanfaatkan ekosistem WhatsApp, Mekari Qontak adalah pilihan paling aman dan profesional.

Apa alternatif aplikasi WhatsApp Plus modifikasi?

Apa alternatif aplikasi WhatsApp Plus modifikasi?

Beberapa pengguna masih mencari alternatif WhatsApp Plus versi modifikasi dengan fitur tambahan, antara lain:

  • WhatsApp Plus
  • WhatsApp Aero
  • FMWhatsApp
  • OGWhatsApp
  • WhatsApp Prime
  • MBWhatsApp

Namun perlu dicatat:

Alternatif WhatsApp Plus modifikasi hanya disarankan untuk:

  • Penggunaan personal
  • Komunikasi non-kritis

Tidak disarankan untuk:

  • Kebutuhan bisnis
  • Data pelanggan
  • Informasi sensitif atau transaksi
Apa alternatif aplikasi WhatsApp Plus untuk WhatsApp Web?

Apa alternatif aplikasi WhatsApp Plus untuk WhatsApp Web?

Jika Anda ingin fitur tambahan tanpa berpindah aplikasi dari WhatsApp Web, beberapa ekstensi browser (Chrome Extension) berikut bisa menjadi alternatif:

  • WA Web Plus: tambahan privasi dan kustomisasi tampilan
  • WADeck: manajemen multi-akun WhatsApp Web
  • WAWCD: auto reply dan quick response
  • Cooby: produktivitas chat untuk sales & follow-up
  • WA Toolbox: fitur tambahan seperti label dan filter chat

Solusi ini cocok untuk pengguna yang ingin efisiensi ekstra di desktop tanpa menggunakan WhatsApp MOD.