Template SWOT ini akan membantu Anda menganalisis kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang dimiliki suatu bisnis, dilengkapi dengan kerangka kerja, insight serta manfaat bagi tim sales untuk meningkatkan kinerja dan mendorong kesuksesan strategi bisnis.
Analisis SWOT kompetitor adalah alat yang digunakan untuk mengevaluasi kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman kompetitor. Analisis ini membantu Anda memahami posisi kompetitor di pasar dan bagaimana kompetitor dapat memengaruhi bisnis Anda.
Melakukan analisis SWOT kompetitor sangat penting karena dapat membantu Anda:
Anda harus memperbarui analisis SWOT kompetitor Anda secara berkala, mengingat lanskap pasar dapat berubah dengan cepat. Idealnya, Anda perlu memperbarui analisis Anda setidaknya setahun sekali, atau lebih sering jika ada perubahan signifikan di pasar.
Template ini dapat digunakan oleh tim sebagai berikut, namun tidak membatasi tim lain untuk memanfaatkannya:
Tentu saja, template analisis SWOT dari Mekari Qontak bersifat gratis dan bisa di-download sesuai dengan kebutuhan profesional maupun bisnis Anda.